The Invitation (2016)
THE INVITATION (2016) Menceritakan mengenai Will (Logan Marshall-Green) dan Eden (Tammy Blanchard). mereka adalah pasangan yang saling mencintai sampai sebuah tragedi merenggut putra mereka. Eden menghilang. Dua tahun kemudian Eden muncul kembali dengan suami barunya lalu mengadakan jamuan makan malam mengundang teman-teman lama dan Will. Will yang masih dihantui masa lalu menemukan bukti-bukti serta mencurigai agenda misterius dan mengerikan di balik reuni di bekas rumahnya itu. Namun dapatkah persepsi Will akan kenyataan dipercaya? Ataukah tanpa disadari ia menjadi katalis dari bencana yang dirasakannya!!
Tidak ada komentar: